Pengajaran dari Sikap Zuhud Abu Bakar R.A
(Resume hasil bacaan buku Tarbiyatus Shahabah)
Pengajaran dari Sikap Zuhud Abu Bakar R.A(Resume hasil bacaan buku Tarbiyatus Shahabah) Zuhud merupakan salah satu sikap mulia dalam Islam yang sering kali disalahpahami. Banyak orang mengira zuhud berarti meninggalkan dunia sepenuhnya dan hidup dalam kemiskinan. Padahal, hakikat zuhud bukanlah soal harta atau kemiskinan, melainkan bagaimana seseorang menempatkan dunia di tangannya, bukan di hatinya. Zuhud … Baca Selengkapnya